Black Clover

 Sinopsis

Black Clover (bahasa Jepang: ブラッククローバー Hepburn: Burakku Kurōbā) adalah sebuah seri manga shōnen Jepang bergenre fantasi yang ditulis dan diilustrasikan oleh Yūki Tabata. Manga ini mulai dimuat dalam majalah Weekly Shōnen Jump terbitan Shueisha sejak bulan Februari 2015, dan telah dibundel menjadi 22 volume tankōbon. Ceritanya mengisahkan tentang seorang anak laki-laki bernama Asta yang lahir tanpa kekuatan sihir, suatu fenomena yang tidak normal di dunia tempatnya tinggal. Bersama dengan teman-temannya dari Black Bulls, dia bercita-cita untuk menjadi Raja Penyihir.
Manga ini telah diadaptasi menjadi sebuah animasi video orisinal yang diproduksi oleh Xebec yang dirilis pada tanggal 27 November 2016, sedangkan adaptasi seri anime yang diproduksi oleh Pierrot tayang perdana di Jepang sejak tahun 2017.[2] Manga ini telah dilisensi oleh Viz Media untuk diterbitkan dalam bahasa Inggris di Amerika Utara, sedangkan seri anime-nya dilisensi oleh Crunchyroll dan Funimation.

Asta dan Yuno adalah para anak yatim piatu yang dibesarkan bersama sejak lahir setelah ditinggalkan di panti asuhan gereja di desa pinggiran Kerajaan Clover pada saat yang sama. Di dunia tempat setiap orang dilahirkan dengan kemampuan untuk memanfaatkan Mana dalam bentuk Kekuatan Sihir (魔力 Maryoku), Asta adalah satu-satunya orang yang tidak memiliki kemampuan sihir dan karenanya dia mengimbangi kekurangan ini melalui pelatihan fisik. Sebaliknya, Yuno dilahirkan sebagai anak ajaib dengan kekuatan sihir yang luar biasa dan bakat untuk mengendalikan sihir angin. Termotivasi oleh keinginan untuk menjadi Raja Penyihir—sosok penting yang kedudukannya berada di bawah Raja Kerajaan Clover—yang berikutnya, kedua pemuda ini memulai persaingan yang sehat. Yuno memperoleh grimoire (buku sihir) empat daun yang sebelumnya dimiliki oleh Raja Penyihir pertama dari Kerajaan Clover. Asta, meskipun tidak memiliki kemampuan sihir, mendapatkan grimoire lima daun yang misterius (yang tidak dapat diidentifikasi dengan jelas oleh orang lain karena kondisinya) dan berisi pedang elf misterius dan kemampuan anti-sihir yang misterius. Kemudian, dirinya dan Yuno bergabung dengan pasukan Ksatria Sihir sebagai langkah pertama untuk memenuhi ambisi mereka. 


EPISODE 1
EPISODE 2
EPISODE 3
EPISODE 4
EPISODE 5
EPISODE 6
EPISODE 7
EPISODE 8
EPISODE 9
EPISODE 10
EPISODE 11
EPISODE 12
EPISODE 13
EPISODE 14
EPISODE 15
EPISODE 16
EPISODE 17
EPISODE 18
EPISODE 19
EPISODE 20
EPISODE 21
EPISODE 22
EPISODE 23
EPISODE 24
EPISODE 25
EPISODE 26
EPISODE 27
EPISODE 28
EPISODE 29
EPISODE 30
EPISODE 31
EPISODE 32
EPISODE 33
EPISODE 34
EPISODE 35
EPISODE 36
EPISODE 37
EPISODE 38
EPISODE 39
EPISODE 40
EPISODE 41
EPISODE 42
EPISODE 43
EPISODE 44
EPISODE 45
EPISODE 46
EPISODE 47
EPISODE 48
EPISODE 49
EPISODE 50
EPISODE 51
EPISODE 52
EPISODE 53
EPISODE 54
EPISODE 55
EPISODE 56
EPISODE 57
EPISODE 58
EPISODE 59
EPISODE 60
EPISODE 61
EPISODE 62
EPISODE 63
EPISODE 64
EPISODE 65
EPISODE 66
EPISODE 67
EPISODE 68
EPISODE 69
EPISODE 70
EPISODE 71
EPISODE 72
EPISODE 73
EPISODE 74
EPISODE 75
EPISODE 76
EPISODE 77
EPISODE 78
EPISODE 79
EPISODE 80
EPISODE 81
EPISODE 82
EPISODE 83
EPISODE 84
EPISODE 85
EPISODE 86
EPISODE 87
EPISODE 88
EPISODE 89
EPISODE 90
EPISODE 91
EPISODE 92
EPISODE 93
EPISODE 94
EPISODE 95
EPISODE 96
EPISODE 97
EPISODE 98
EPISODE 99
EPISODE 100
EPISODE 101
EPISODE 102
EPISODE 103
EPISODE 104
EPISODE 105
EPISODE 106
EPISODE 107
EPISODE 108
EPISODE 109
EPISODE 110
EPISODE 111
EPISODE 112
EPISODE 113
EPISODE 114
EPISODE 115
EPISODE 116
EPISODE 117
EPISODE 118
EPISODE 119
EPISODE 120


Comments